Penyakit Cacingan Penyebab Penyakit cacingan pada kambing dapat disebabkan oleh cacing gilig, pipih dan cacing pita. Gejala Kambing semakin kurus, bulu berdiri dan kusam, nafsu makan berkurang, kambing terlihat pucat, kotoran lembek sampai mencret. Penanganan Obat tradisional a. Daun nanas yang dikeringkan dan dihaluskan, kemudian ditimbang 300 mg untuk 1kg berat badan kambing, dicampur air, selanjutnya diminumkan dan diulang 10 hari sekali (jangan diberikan pada ternak bunting). b. Daun nanas segar dihilangkan durinya, ditimbang 600 mg untuk 1 kg berat badan kambing, kemudian diberikan pada kambing dan diulang 10 hari sekali (jangan diberikan pada ternak bunting). c. Biji Labu Kuning dapat diberikan langsung kepada kambing 2. Obat pabrikan Biasanya menggunakan albendazole , valbanzen atau ivermectin yang diulang setiap 3 bulan sekali. Baca dosis dan petunjuk penggunaannya dengan tepat, bila ragu mintalah pendapat atau petunjuk dokter hewan setempat. Pe
Menyediakan Pakan Hewan, Obat-obatan Hewan, Suplemen & Probiotik